Adu Akting Santri dalam Bahasa Arab, Gali Kreativitas dan Teladani Akhlak Nabi – Pondok Pesantren Darul Ma’arif

darulmaarif.net – Indramayu, 17 Mei 2025 | 09.00 WIB Penulis: Usth. Aniqotul Hadiqoh, S.Pd.* Pondok Pesantren Darul Ma’arif (PPDM) kembali memanaskan panggung seni santri melalui agenda tahunan yang paling ditunggu: Drama Contest 2025. Di bawah tajuk “Meneladani Akhlak Mulia Sang Nabi, Menginspirasi Generasi Masa Kini”, kompetisi ini menghadirkan kolaborasi apik antara seni peran dan kecakapan … [Read more…]








